Materi Ngaji Sastra (24 September 2022)
Halo sahabat literasi! Berikut materi Ngaji Sastra yang disampaikan oleh tiga pembicara inspiratif:
Halo sahabat literasi! Berikut materi Ngaji Sastra yang disampaikan oleh tiga pembicara inspiratif:
Bayangan lanjut studi setelah lulus dari Madrasah Aliyah Al-Falah Pamekasan tidak ada dalam diri Nur Iimaniyah Purnama. Anak pertama dari pasangan Kusairi-Rajiyah ini hanya membayangkan menjadi Tentara Angkatan Darat (AD). Hampir mengikuti pelatihan AD, pola pikirnya dibelokkan oleh sepupunya yang tinggal di Bondowoso.
Dewasa ini, dunia internet diibaratkan pisau bermata dua. Satu sisi bisa memberikan keuntungan. Sisi lainnya bisa menjadi racun yang merongrong mental dan jiwa. Pentingnya edukasi di ranah tersebut disadari betul oleh panitia OSMA tahun 2022. Oleh sebab itu, mereka mengundang tim Humas STKIP PGRI Ponorogo untuk menyampaikan materi Literasi Digital: Cerdas Berselancar di Dunia Digital.
Libur telah usai, saatnya kembali berjumpa sahabat di bangku perkuliahan. Tentu sahabat sudah kangen segala hal di kampus STKIP PGRI…
Ardonna Melandika menyulutkan api menggunakan tombak yang dibalut kain dengan dilumasi bahan bakar. Tumpukan kayu berbentuk kerucut terbakar, sorak semarai memenuhi lapangan STKIP PGRI Ponorogo, malam (16/9) kemarin.
OSMA 2022 merupakan singkatan atau kependekan dari acara kampus yaitu Orientasi Studi Mahasiswa. Acara ini diperuntukkan untuk semua mahasiswa baru dari masing-masing program studi. Acara OSMA kali ini diselenggarakan mulai hari Rabu tanggal 14 September sampai hari Sabtu tanggal 17 September 2022.
Seluruh mahasiswa baru tak sabar unjuk bakat mereka pada Kamis sore (15/9) di Graha Saraswati. Perwakilan kelompok satu per satu memasuki graha dengan langkah mantap. Meskipun mayoritas mereka mengalami demam panggung.
Di balik kemegahan dan keseruan Orientasi Studi Mahasiswa (OSMA) STKIP PGRI Ponorogo 2022, para panitia OSMA turut menyambut mahasiswa baru melalui pembuatan lagu Bhaskara Vijaya. Lagu dan video dengan menampilkan enam penari perempuan telah dipublikasikan di media sosial youtube kampus, STKIP PGRI Ponorogo 12 September 2022 yang lalu. Keenam penari tersebut merupakan mahasiswa Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia angkatan 2020, di antaranya Tri Rokayati, Widiawati, Tia Agustin, Afifah Sinta Nur Aida, Diyah Ayu Roiyani Sumaji, dan Siti Noer Azizah.
Kesuksesan dapat diraih dengan memanfaatkan sepasang kepak sayap, begitu tutur Edy Suprayitno di hadapan ratusan mahasiswa baru STKIP PGRI Ponorogo di Graha Saraswati. Tanggapan mahasiswa bermacam-macam, ada yang terlihat penasaran, ada pula yang diam tetapi antusias. Pada sesi ketiga hari pertama OSMA 2022 ini (14/9), Edy membawakan materi “Sukses Berbasis Kreativitas”.
Heru Setiawan, Wakil Ketua III bidang Kemahasiswaan, memberikan materi “Sukses Melalui Potensi Diri dan Berorganisasi” pada ratusan mahasiswa baru peserta OSMA 2022. Sesi keempat pada hari pertama OSMA ini (14/9), dimaksudkan untuk memantik mahasiswa yang berpotensi agar lebih berkembang nantinya.