Menebar Semesta Kebermanfaatan Lewat Kuliah Kerja Nyata (KKN)
Mahasiswa STKIP PGRI Ponorogo melangsungkan pembukaan Kuliah Kerja Nyata Terpadu (KKNT) di Balai Desa Singgahan. KKNT yang mengusung tema “Pemberdayaan Masyarakat Desa Menuju Kemandirian Berkarya Berbasis Literasi”