Kolaborasi lagi! KKNT STKIP dan UNS Kompak Selenggarakan Workshop Digital Marketing Desa Kepyar
Kelompok KKNT 7 Desa Kepyar kembali berkolaborasi dengan KKN UNS dalam acara bertajuk Workshop Digital Marketing (8/2). Bertempat di Balai Desa Kepyar, acara ini diikuti oleh UMKM dan ibu-ibu Posyandu Desa Kepyar.