Sukseskan Generasi Al-Qur’an, Mahasiswa KKNT Berpartisipasi Mengajar di TPQ Mamba’ul Ulum di Desa Kepyar
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Terpadu (KKNT) Desa Kepyar dorong generasi Al-Qur’an Desa Kepyar dengan cara mengajar di TPQ Mamba’ul Ulum. Kegiatan ini merupakan rutinitas yang telah dijadwalkan sejak awal kedatangan mahasiswa di Dusun Sumber Desa Kepyar.