Berbaur Dalam Silaturahmi: Mahasiswa Kknt Hadiri Rutinan Yasinan Warga
Kamis (22/02), Mahasiswa KKNT kelompok 02 Kelurahan Purwantoro turut serta dalam rutinan yasinan warga RT 02/ RW 04, Dangkrang, Kelurahan Purwantoro. Rutinan yasinan tersebut mulai pukul 19.30 WIB atau sekitar ba’da isya’ dan bertempat di rumah makan “Ampera Food” Jalan Purwantoro, Bulukerto.